Berita dan Kegiatan
Berita
TOUR YOGYAKARTA 2024
2025-01-13 11:41:19
PT Gelora Aksara Pratama setiap tahun melakukan kegiatan gathering untuk seluruh karyawan, kegiatan ini dilakukan untuk penyegaran dan reward dari perusahaan untuk seluruh karyawan karena telah melewati musim sibuk TAB 2024.
Duta FC Juara Piala Soeratin U17
2024-12-21 03:37:43
Duta FC Banten memastikan diri sebagai juara Piala Soeratin U17 setelah mengalahkan Persikopa Kota Pariaman Sumatera Barat di final dengan skor 3-1, di Stadion Mandala Krida, Yogyakarta, Jumat, 20 Desember 2024.
Duta FC Banten Juara Piala Soeratin U-17
2024-12-21 03:35:44
Duta FC Banten akhirnya menjadi juara Piala Soeratin U-17 nasional seusai mengalahkan wakil Sumatera Barat, Persikopa Kota Pariaman dengan skor akhir 3-1.
Kegiatan (Upcoming Events)
HUT GAP KE 39
2025-01-14 02:45:03
Tanggal 07 Januari 2025 PT Gelora Aksara Pratama ulang tahun yang ke 39, seperti biasa perusahaan akan mengadakan acara HUT dan tahun ini dengan tema The Jungle,
NOBAR SEMIFINAL PIALA ASIA U-23 INDONESIA VS UZBEKIZTAN
2024-04-30 04:40:57
Dalam rangka memeriahkan Piala Asia U-23 Indonesia vs Uzbekiztan PT. Gelora Aksara Pratama (PT. GAP) akan melaksanakan Nonton Bareng (NOBAR).






